Masuk dan Keluar Sistem UNIX
- Proses Untuk masuk ke UNIX di sebut login
- Tujuan Login ada 2 :
- Sistem akan melakukan berbagai pengaturan environment yang sesuai dengan pemakai (misalnya jenis shell yang akan digunakan)
- Tampilan pada saat login pada unix :
- password : _
- Logout (pada C shell)
- Exit (pada Bourne shell & Korn shell)
- Jika pada saat login terdapat kesalahan maka sistem akan menolak dengan menampilkan pesan kesalahan:
- Jika login dan password yang di masukkan benar, maka akan muncul tanda $ dan % di ikuti kursor yang menandakan shell yang aktif.
- Istilah umum untuk keluar dari sistem UNIX adalah logout atau sign off, ini dilakukan agar orang yang tidak berhak tidak dapat memakai sistem.
- Perintah yang dapat digunakan untuk keluar dari UNIX :
- Logout (pada C shell)
- Exit (pada Bourne shell & Korn shell)
Perintah Dasar Pada
UNIX
- Struktur lengkap perintah Unix berbentuk
Nama_perintah [pilihan][argumen]
Ket:
- Nama_perintah adalah nama program yang akan dijalankan.
- Pilihan(option), digunakan untuk memberikan pedoman bagaimana program
dijalankan.
- Argumen, dipakai untuk menentukan data yg akan di proses.
- Spasi atau tab diperlukan untuk memisahkan penulisan antara perintah dengan
pilihan serta
antara pilihan dengan argumen
Ex
: Perintah Argumen
Tidak boleh dituliskan seperti :
$ echohallo
Pengelolaan
Direktori Pada UNIX
- Melihat Isi Direktori
Syntax :
Is nama_direktori
ex : $ Is program/c
hasil dari perintah
ini adalah : makebox.c
scrmode.c
tprint.c
- Mengetahui Direktori Kerja
Syntax : pwd
(print working directory)
Ex : pwd
Hasil dari perintah diatas :
/home/kadir
- Mengubah Direktori kerja
Syntax : cd nama_path_dari_direktori
Ex : $ cd
$ pwd
$ /home/kadir
$ cd latihan
$ pwd
$ /home/kadir/latihan
- Menciptakan Direktori
Syntax : mkdir nama_deirektori_baru
Ex : $ mkdir latihan
Hasil dari perintah di atas adalah munculnya direktori latihan yang baru
- Mengubah Nama Direktori
Syntax : mv nama_direktori_lama_nama_direktori_baru
Ex : $ mv ../cobol .. /cobol1
Hasil dari perintah di atas akan mengubah direktori cobol menjadi direktori
cobol1
- Menghapus Direktori
Syntax : rmdir nama_direktori
Ex : $ rmdir latihan
Apabila direktori yang akan dihapus berisi file-file, maka file-file tersebut
perlu dihapus lebih dahulu sebelum menghapus direktori.
- Memindahkan File Ke Suatu Direktori
Syntax : mv berkas dir
Pengelolaan
File Pada UNIX
- Menampilkan isi File
Syntax : cat nama_file
(concatenate)
ex : $ cat makebox.c
hasil dari perintah diatas akan menampilkan isi dari file makebox.c
- Menciptakan File
Perintah cat dapat digunakan untuk menciptakan file. Isi file diperoleh melalui
input dari keyboard.
ex : $ cat > puisi <enter>
kebahagian adalah suasana hati <enter>
bunga warna warni <enter>
<ctrl_D>
Untuk melihat isi file tersebut dengan mengetikkan :
$ cat puisi
Akan muncul tampilan : kebahagian adalah suasana hati
bunga warna warni
- Menyalin File
Syntax : cp file1
file2
(copy)
ex : $ cp puisi puisi2
$ cp puisi puisi3
hasil dari perintah diatas yaitu berupa file2 dan file3 yang merupakan salinan
dari file puisi.
- Menghapus File
Syntax : rm
nama_file
(remove)
ex : $ rm puisi3
jika perintah diawali :–i maka akan muncul pesan remove puisi3? (y/n)
- Mengganti Nama File
Syntax : mv file_awal file_akhir (move)
ex : $ mv file1.txt pepatah.txt
hasil dari operasi di atas dapat di cek dengan:
$ ls file.txt pepatah.txt
akan muncul pesan :
no such file or direktori
pepatah.txt
- Mencetak File
Syntax : Ip
nama_file
(line printer)
Ex : lp puisi3
Apabila sistem memiliki beberapa printer maka anda dapat mengarahkan
kesuatu
printer dengan mengetikkan nama
printer.
Daftar Pustaka
Rafiudin, Rahmat: Menguasai
Security UNIX. Elex Media Komputindo, Jakarta, 2002.
http://accountinghanni.blogspot.com/2012/05/perintah-perintah-dasar-umum-dalam.html
http://staffsite.gunadarma.ac.id/
Semoga Bermanfaat
Komentar
Posting Komentar